Monday, July 31, 2006

No More ReGroup Please....

Sabtu kemaren aku heran. Kenapa teman-teman ramai-ramai potong padi berkumpul di depan kelas di IPMI. Aku memang telat datang. Reza melambai memintaku bergegas bergabung.
"Whats up?"
“Ngomongin re group”
lho ? ada issue apa lagi sih.
Ternyata walau voting tentang group dan re group yang pernah diumumkan berakhir dengan no regroup masih ada beberapa orang yang pengin pindah. Mereka ngotot. Mereka pergi dari existing group dan melamar ke group tertentu. Kacau!! Banyak orang sakit hati, banyak orang kecewa.beberapa cewe menangis.

Brengsek! Ugh pusing!! Aku cuma punya sau concern. Apa pengaruhnya dengan group 2. Group kami berenam.

“Dengan kondisi yang ada ini group 2 harus ngurangin anggotanya satu. Six is too much. Make it Five!”
Kami bertukar pandang. Seperti sudah kuduga, tiba juga saat yang sulit ini. Dengan makin berguguran peserta kuliah di IPMI-krn postpone. Group kami memang jadi group yang punya member terbanyak. Dan menurut teman-teman itu tidak fair.

Kami berenam minggir. Duh ? siapa mau jadi volunteer ? kami sudah nyaman. Group kami kompak. Makanya sulit banget bagi kami memutuskan siapa harus pergi.
Rizki ngotot. “Bilang aja kita tetap mau berenam”
Reza bilang "nggak bisa egois. Kita musti consider group lain "
Aku bilang “ kalo salah satu dari group kita harus pergi, pastikan dia pindah ke group yang dia pilih. Aku nggak tega kalo dia sampai dapat group yang nggak nyaman.”
Sudah satu semester kita lalui bersama. Sudah terlihat group mana yang bermasalah dan yang tidak.
Akhirnya Jo volunteer untuk pindah. Dengan alasan jarak rumah yang lebih dekat. Dia pilih group 5 yang majoritas membernya tinggal di kelapa gading. Tapi ini tidak juga memberikan solusi. Karena group 1 complain keras. Tersinggung. “Kenapa lu nggak mau pindah group gue ?” Buntu. Karena Jo Cuma mau pindah ke group 5.

Masalah makin rumit. Orang-orang yang tidak puas membentuk group baru. Member dalam 1 group semakin sedikit. Dan dampaknya, group kami diminta melepas 2 orang.
Reza dan Deeny volunteer untuk pindah. Aku speechless saat Reza bilang begitu di depan forum. Our Denny ? Our Reza ? oh No!!
Wafa langsung kecut. Dia minta kami bicara berenam di koperasi. Dia marah “apa-apan kalian ?! tiba-tiba bilang mau pindah tanpa persetujuan kita-kita. Emang kita ada masalah apa??“
Ups!! Aku nggak nyangka Wafa sesensitif itu. Reza berusaha menebus suasana yang ngak enak “ya..kan kita mau volunteer pindah cuma kalo kalian setuju”. Wafa berkeras bilang nggak. The rest of us not agree too. Sampai Dewi menelphonku. Sama dengan Dewi, aku termasuk dituakan di kelas.

“Ada update baru. Lu bangtu gue ngomong sama satu orang. Kalo ini berhasil. Kalian cuma harus ngelepas satu orang. Dan orang lu itu bisa pergi ke group 5 as per his request. Aku segera kembali ke lobby depan kelas. Memanggil seorang cewe dan berusaha membujuk. Duh, mulai dari mana ? akhirnya berhasil memang, dia setuju tapi kemudian menangis. Dan aku jadi ikut menangis. Sedih membayangkan jika harus dalam posisi unwanted sepertinya.

Akhirnya tugas accounting yang jadi agenda kami siang itu jadi terbengkalai. Banyak waktu terbuang cuma buat ngebahas re group. Ribet dan menguras emosi.

Bye Jo...we let u go not because we don’t care with You…please think that group 5 is need and care to you as well. I feel bad. I feel sad.

Now-without Jo-there’re only the 5 of us. Damn!! No more regroup please….

7 comments:

Anonymous said...

Jadi GR nih ada nama 'Steve' ditulis2. Well someday, I belive one day I will miss IPMI so much, may be 10 or 15 years from now, I will open this blog page and have a laud of laugh remembering what had happened, the situation which made me learn a new things and gained exclusive experiences, and unforgotten friends. Bravo untuk mbak Bin untuk meliput kegiatan IPMI Regular Jan'06, U are the best in this....

Anonymous said...

Jadi bingung mau komentar apa, yang pasti I feel sad remembering all the things happend in our class. Tapi ini semua akan jadi kenangan tersendiri buat gua kalo nginget seru canda, tawa dan semua project yg kita buat di group 2. I love group 2, we all have fun together. Kadang memang kita baru menyadari sesuatu itu berharga kalau kita udah kehilangan. I'm sorry kalau selama ini gua ada kesalahan yang mungkin tak disengaja. Moga2 group 2 masih selalu fun meskipun gua udah gak ada disana lagi dan moga2 no more re-group..
VIVA IPMI REGULAR 2006

Anonymous said...

Wah, saya nggak bisa comment banyak, karena emang kebetulan, pada saat yang sama ada keluarga yang 'berpulang', jadi, at that time, my mind is not in the meeting. Saya hanya ikut meting di awal saja. Dari informasi yang berhasil saya dapat, sepertinya memang "seru". Saya yakin, semua yang terlibat bisa memperoleh pelajaran dari "huru-hara regroup" ini. Pelajaran yang baik tentunya.
Sebaiknya, ini dilihat sebagai sebuah proses, menuju lebih 'dewasa' or menjadi lebih 'wise'. Seorang teman (yang sudah pindah ke kota lain) berpendapat bahwa, soal group dan regroup sangat mirip dengan tempat bekerja kita. Kita sedikit punya pilihan untuk memilih "aku mau kerja dgn A, bossnya B,lokasi di D, teman kerja Z, etc." Kita sendiri yang harus beradaptasi, berproses, mencoba menyikapi dengan kepala dingin, bersinergi dengan lingkungan. Saya setuju sekali dengan teman saya satu ini(yang sudah pindah ke kota lain). Mungkin pemikiran seperti itu yang membuat Grup saya sendiri jadi lebih 'fleksible', walau bukannya tanpa konflik. But at least we try to understand each others :-)
Buat teman-teman Group 2, salut dengan kelapangan dada dan kedewasaan dalam decision making. At the end of the day, don't let group separate and divide us. Group is only a tool. -Just 2 cents from me-GALIH-

Anonymous said...

Hi !.
You may , perhaps curious to know how one can collect a huge starting capital .
There is no initial capital needed You may commense to get income with as small sum of money as 20-100 dollars.

AimTrust is what you need
The company represents an offshore structure with advanced asset management technologies in production and delivery of pipes for oil and gas.

Its head office is in Panama with affiliates everywhere: In USA, Canada, Cyprus.
Do you want to become really rich in short time?
That`s your chance That`s what you really need!

I`m happy and lucky, I began to take up real money with the help of this company,
and I invite you to do the same. It`s all about how to select a proper companion utilizes your savings in a right way - that`s it!.
I take now up to 2G every day, and what I started with was a funny sum of 500 bucks!
It`s easy to get involved , just click this link http://lafetisu.freehostyou.com/qijuli.html
and go! Let`s take our chance together to get rid of nastiness of the life

Anonymous said...

Hi !.
You re, I guess , perhaps very interested to know how one can collect a huge starting capital .
There is no need to invest much at first. You may begin to get income with as small sum of money as 20-100 dollars.

AimTrust is what you haven`t ever dreamt of such a chance to become rich
The firm incorporates an offshore structure with advanced asset management technologies in production and delivery of pipes for oil and gas.

Its head office is in Panama with offices everywhere: In USA, Canada, Cyprus.
Do you want to become an affluent person?
That`s your choice That`s what you wish in the long run!

I feel good, I started to take up income with the help of this company,
and I invite you to do the same. If it gets down to select a proper companion who uses your money in a right way - that`s it!.
I earn US$2,000 per day, and my first deposit was 1 grand only!
It`s easy to start , just click this link http://igoqebody.the-best-free-web-hosting.com/ucydan.html
and go! Let`s take this option together to become rich

Anonymous said...

Good day, sun shines!
There have been times of troubles when I felt unhappy missing knowledge about opportunities of getting high yields on investments. I was a dump and downright pessimistic person.
I have never thought that there weren't any need in big initial investment.
Now, I'm happy and lucky , I started to get real income.
It gets down to select a correct partner who utilizes your funds in a right way - that is incorporate it in real business, parts and divides the income with me.

You can get interested, if there are such firms? I have to answer the truth, YES, there are. Please be informed of one of them:
http://theblogmoney.com

Anonymous said...

Good day, sun shines!
There have been times of troubles when I felt unhappy missing knowledge about opportunities of getting high yields on investments. I was a dump and downright stupid person.
I have never thought that there weren't any need in big starting capital.
Nowadays, I feel good, I started take up real income.
It's all about how to select a correct partner who utilizes your money in a right way - that is incorporate it in real business, parts and divides the profit with me.

You can ask, if there are such firms? I have to answer the truth, YES, there are. Please get to know about one of them:
http://theblogmoney.com